Friday, December 12, 2008

Marc Jacobs bugaboo

Ini buat para die-hard fashionista mummies. :)
Marc Jacobs bugaboo stroller ini dibuat super limited. Hanya 15pcs worldwide, dan disebar di kota kota dibawah ini November lalu:
  • 6 buah di NYC
  • 4 buah di Paris
  • 2 buah di London
  • 2 buah Dubai
  • 1 buah Amsterdam

  • Tapi jangan kuatir bagi yang sudah ngiler ingin jadi salah satu dari 15 cool moms in the whole world, langsung cek ke ebay. Hari ini saya lihat ada dua buah Marc Jacobs stroller sedang di lelang, dan harganya mulai dari $2500. (padahal aslinya kira kira sekitar $1500! damn those savvy ebayer...!)
    Kalau ada yang beli dari Indonesia, kabar kabari yaa....

    No comments: